Jumat, 26 September 2008

Cara Pasang Internet di Rumah?

Untuk memasang internet di rumah, tentunya komouter kita harus dilangkapi dengan hardware modem dial-up dan modem akan menghubungkan komputer ke Internet Service Provider (ISP) melalui kabel telepon, atau wireless station. Sedangkan fungsi browser adalah alat/sarana untuk mencari, mengakses dan mendownload (menyimpan kedalam komputer) informasi di berbagai website (situs) internet. Untuk itu kita perlu mendaftar terlebih dahulu ke kantor ISP terdekat di kita.

Untuk biaya berlangaganan, biasanya ISP akan mengenakan biaya bulanan (abunemen) di tambah biaya pemakaian per jam. Ada pula ISP yang yang menawarkan berlangganan sistem paket, ada yang beripa paket yang tidak terbatas (unlimited) ataupun paket minimum beberapa jam sekaligus. Biaya paket ini akan lebih murah jika dihitung perbulannya, dengan berlangganan paket unlimited kita bisa menggunakan internet 24 jam tanpa ada pembengkakan biaya bulanan.

cara lainnya?? kunjungi warung internet (Warnet) terdekat atau ke Lab komputer sekolah kita yang telah tersambung dengan akses inernet.

Sumber: http://ccc.web.id/index.php?option=com_content&view=article&id=8:internet-rumah&catid=1:latest-news&Itemid=50

Tidak ada komentar: